19 Tips Kebahagiaan Sejati

Tulisan : Muhammad Itrianto

LA TAHZAN (JANGAN BERSEDIH)...!

Ini Ada Kado Istimewa buat Anda dari DR,'AIDH AL-QARNY


1]. Sadarilah bahwa jika Anda

tidak hidup hanya dalam

batasan hari.


2]. Lupakan masa lalu dan semua

yang pernah terjadi, karena

perhatian yang terpaku pada

yang telah lewat dan selesai

merupakan kebodohan dan

kegilaan.


3]. Jangan menyibukkan diri

dengan masa depan, sebab ia

masih berada di alam gaib.

Jangan pikirkan hingga ia

datang dengan sendirinya.


4]. Jangan mudah terguncang

oleh kritikan. Jadilah orang yang

teguh pendirian, dan sadarilah

bahwa kritikan itu akan

mengangkat harga diri Anda

setara dengan kritikan tersebut.


5]. Beriman kepada Allah, dan

beramal salih adalah kehidupan

yang baik dan bahagia.

6]. Barangsiapa menginginkan

ketenangan, keteduhan, dan

kesenangan, maka dia harus

berdzikir kepada Allah.


7]. Hamba harus menyadari

bahwa segala sesuatu

berdasarkan ketentuan qadha'

dan qadar.


8]. Jangan menunggu terima

kasih dari orang lain.


9]. Persiapkan diri Anda untuk

menerima kemungkinan terburuk.


10]. Kemungkinan yang terjadi

itu ada baiknya untuk diri Anda.


11]. Semua qadha' bagi seorang

muslim baik adanya.

12]. Berpikirlah tentang nikmat,

lalu bersyukurlah.

13]. Anda dengan semua yang

ada pada diri Anda sudah lebih

banyak daripada yang dimiliki

orang lain.


14]. Yakinlah, dari waktu ke

waktu selalu saja ada jalan

keluar.


15]. Yakinlah, dengan musibah

hati akan tergerak untuk

berdoa.


16]. Musibah itu akan

menajamkan nurani dan

menguatkan hati.


17]. Sesungguhnya setelah

kesulitan itu akan ada

kemudahan.


18]. Jangan pernah hancur

hanya karena perkara-perkara

yang sepele.


19]. Sesungguhnya Rabb itu

Maha Luas Ampunan-Nya.

Komentar